Ebook
K.H. Ahmad Dahlan : sang pencerah
Bangsa yang besar adalah bangsa yang menghargai jasa para pahlawannya. Sepanjang sejarah Indonesia, banyak pahlawan besar yang pernah membela bangsa Indonesia di berbagai daerah, tersebar dari Sabang hingga Merauke. Mereka gigih mengusir para penjajah yang merampok kekayaan alam Indonesia. Buku ini menceritakan salah satu pahlawan Indonesia, Kiai Haji Ahmad Dahlan. Beliau dengan gigih melawan penjajahan Belanda dengan memperbaiki kondisi sosial, pendidikan, dan kesehatan rakyat Indonesia. Beliau juga merupakan pendiri organisasi Islam besar yang masih ada hingga saat ini, yaitu Muhammadiyah.
Tidak ada salinan data
Tidak tersedia versi lain